Bantuan Untuk Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi
Pemerintah menyalurkan bantuan untuk masyarakat yang terdampak dari letusan Gunung Lewotobi Laki Kali di Flores Timur Nusa Tenggara Timur.
Bantuan itu meliputi penyaluran logistic, pembuatan shelter dan dapur umum, senilai lima miliyar rupiah.