Biaya Parkir Tak Sesuai Aturan Dapat Diproses Hukum
Dinas Perhubungan Kota Pontianak, kembali mengingatkan kepada masyarakat, terkait tarif parkir yang berlaku sebenarnya di Kota Pontianak. Dengan pemberitahuan ini, diharapkan, praktek pungli dengan meminta tarif lebih oleh juru parkir nakal, dapat ditekan, serta pelakunya dapat diproses hukum
#Pontianak #KotaPontianak #KalimantanBarat