Seminar keuangan digital untuk mendorong pertumbuhan ekonomi keluarga di Kota Pontianak dan Ku-bu Raya digelar World Pay One Sabtu siang (18/1).
Seminar ini berfokus pada edukasi pemanfaatan android untuk menghasil pasif income bagi keuangan keluarga.