Pemerintah Percepat Pelaksanaan Sekolah Rakyat
Pemerintah akan membangun sekolah rakyat yang diperuntukan untuk anak dari keluarga miskin ekstrem.
Sekolah yang menerapkan sistem asrama atau boarding school ditargetkan beroperasi tahun ini di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi.