Wali Kota Tangerang Wacanakan Pendidikan Bela Negara Untuk Ormas
Wali Kota Tangerang, Sachrudin melontarkan wacana untuk menggelar pendidikan bela negara bagi or-ganisasi kemasyarakatan, atau Ormas.
Langkah ini menyusul banyaknya aksi oknum yang mengatasnamakan ormas, kerap meresahkan warga, melalui aksi-aksi intimidatif maupun kekerasan.
Click to rate this post!
[Total: 0 Average: 0]