Wartawan Gandeng Perusahaan dan Pemda Gelar Malam UMKM Bangkit
Hiburan musik dan tarian tradisional memeriahkan malam UMKM bangkit di Terminal Lawangkuari, Kabupaten Sekadau, pada Selasa malam. Kegiatan digelar untuk menarik minat pengunjung agar datang dan meramaikan kembali pusat UMKM di kawasan ini
#Sekadau #KabupatenSekadau #KalimantanBarat