Semarak puncak perayaan Cap Go Meh di Kota Singkawang digelar Sabtu (24/2) kemarin.
Para pengunjung disuguhkan berbagai atraksi budaya khas masyarakat tradisional Tionghoa, diantaranya permainan naga liong, barongsai, dan atraksi kekebalan tubuh oleh tatung.