Satarudin Anggap Pemkot Belum Siap Bangun Jembatan Garuda
Ketua DPRD Kota Pontianak, Satarudin memastikan tidak benar mengenai isu masuknya investor China pada pembangunan Jembatan Garuda. Satar menyebut, kerjasama hanya berkaitan dengan transfer teknologi, sementara yang bekerja, tetap masyarakat kita
#Pontianak #KotaPontianak #KalimantanBarat